Lakukan Ini Untuk Mengisi Waktu Siang Saat Puasa
Sudah masuk pertengahan Ramadhan , gimana puasa dan ibadahnya buibu bestie? Jangan kasih kendor ya... sebentar lagi finish. Long weekend kemana nih, santai dirumah saja bisa-bisa kasur lagi kamar lagi ujung ujungnya badan akan terasa lemas jika kebanyakan tidur sepanjang hari, ada yang merasakan juga? Dikutip dari Detik Health, ketika orang tidur-tiduran, tubuh mengirimkan pesan ke otak untuk bermalas-malasan, hasilnya tubuh pun akan menanggapi pesan dari otak dengan respons otot yang santai. Itu sebannya banyak tidur selama berpuasa menyebabkan badan terasa lemas. Waktu akan berjalan cepat jika melakukan aktivitas, yang pasti cari yang tidak banyak menghabiskan tenaga dan yang menarik minat anak anak. Nah ini nih yang saya dan anak anak lakukan untuk mengisi waktu di siang hari pada saat puasa, Mengunjungi Museum Kebetulan keponakan yang di kota Karawang ingin menghabiskan waktu di Jakarta, alhasil saya ajak ke museum sejarah di Gatot Subroto , Museum Satria Mandala. What... ga